Inspirational Night, Malam Penuh Inspirasi Spesial Isra Mi’raj
Alhamdulillah, malam inspirasi penuh berkah di Masjid Darussalam Kota Wisata, telah diikuti oleh 450 peserta yang sangat antusias menyimak hikmah dari perjalanan suci Isra Mi’raj Nabi Muhammad ﷺ.
Acara diawali dengan sharing time yang menghadirkan diskusi ringan namun penuh makna, dilanjutkan dengan renungan mendalam tentang perjalanan suci Isra Mi’raj Nabi Muhammad ﷺ. Malam yang penuh inspirasi ini ditutup dengan suasana khusyuk dalam tahajud berjama’ah, menguatkan keimanan dan kedekatan hati kepada Allah.






Jazakumullah khair kepada semua peserta dan panitia yang telah mensukseskan acara ini. Semoga ilmu dan inspirasi yang didapat menjadi bekal untuk semakin mendekatkan diri kepada Allah. (JB/UYR)
Copyright 2023, All Rights Reserved
Leave Your Comments